Terlaris

Alpukat Miki Murah 30cm Up

Rp 30.000 Rp 45.000

Quantity

Detail Produk

Alpukat Miki

Alpukat Miki memiliki nama Ilmiah Persea Americana Mill. Alpukat Miki adalah salah satu Alpukat yang memiliki  Banyak Sekali keunggulan dibandingkan jenis Alpukat lainnya. Pertama kali dikembangkan  oleh Pusat Kajian Buah-buahan Tropika IPB dengan peneliti Dr. Sobir dan Team.

Sejak dinobatkan sebagai pemenang Lomba Buah Unggul Nusantara tingkat Nasional tahun 2017, Bibit Alpukat Miki kini semakin banyak diminati masyrakat. Tentulah ada banyak keunggulan kenapa alpukat Miki menjadi primadona sampai sekarang.

9 Keunggulan Alpukat Miki

  •  ketahanan buahnya terhadap hama ulat karena Alpukat Miki memiliki kulit yang tebal.
  • Jenis alpukat unggul khusus dataran rendah
  • Pohon pohon alpukat miki tidak akan ada hama ulat karena mengandung enzim antiprotease yang tidak disukai ulat.
  • Buah berukuran besar yang rata-rata mencapai berat 400-600 gram perbuah.
  • Buah alpukat miki daging buah tebal berwarna kuning.
  • Rasanya manis tanpa rasa getir, Biji Tunggal dan Tekstur lembut.
  • Memiliki sifat yang genjah atau mudah berbuah.
  • Dalam setahun, tanaman alpukat Miki ini rata-rata dapat dipanen sebanyak 4 kali.
  • Tanaman alpukat miki dapat menghasilkan buah pada saat usia 2 – 3 tahun. Beda dengan Jenis alpukat lokal pada umumnya yaitu mulai memasuki masa produksi pada usia di atas 5 tahun.

Alpukat Miki Salah satu varietas unggul alpukat dataran rendah yang telah dikembangkan . Alpukat ini tergolong dalam jenis alpukat mentega karena tekstur daging buahnya yang pulen, lembut, creamy namun tak berair. Berat alpukat ini rata-rata bisa mencapai 400-600 gram.

Berikut 4 keunggulan varietas alpukat miki yang dilansir dari berbagai sumber:

1. Rasa buah lezat
Rasa buah alpukat miki gurih, sedikit manis ketika buah benar-benar tua dan matang tanpa rasa pahit sama sekali. Ini berbeda dengan alpukat yang  umumnya juga memiliki serat pada daging buah sehingga menimbulkan rasa pahit.

2. Tahan terhadap Ulat ulat
Keunggulan alpukat miki yaitu pohon tahan terhadap hama ulat karena mampu menghasilkan enzim antiprotease. Enzim ini dapat menimbulkan masalah pada pencernaan hama ulat bahkan dapat membunuhnya.

3. Berumur genjah
Alpukat miki berumur genjah atau cepat berbuah ketika memasuki usia 3-4 tahun setelah tanam. Ini erbeda dengan alpukat pada umumnya yang baru berbuah ketika menginjak usia 5-6 tahun setalah tanam. 4 Pohon alpukat miki dengan ketinggian 2,5 meter mampu berbuah sekitar 15 kilogram diketinggian 20 mdpl. Alpukat miki dapat dipanen 3-4 kali setahun tergantung cuaca dan perawatannya. Di luar itu setiap harinya ada saja buah yang dapat dipetik.

4. Produktivitas tinggi
Dalam satu pohon alpukat miki usia 3 tahun mampu menghasilkan 5-10 kilogram buah tanpa perlu perawatan sama sekali dan mampu mencapai hasil 15-20 kilogram buah dengan perawatan yang baik dan tepat.

Jual Bibit buah Alpukat Miki

Bibit Alpukat Miki yang kami sediakan berasal dari pembiakan vegetatif yakni sambung pucuk / Top Grating. Pembiakan secara vegetatif dapat mempertahankan sifat genetik asli dan mempercepat masa produktif.

Area yang  Cocok Untuk di Budidaya Alpukat Miki

  •  Alpukat miki sangat menyukai jenis tanah yang berpasir, liat dan agak bersifat seperti tanah lempung dan memiliki kandugan unsur hara yang tinggi serta gembur.
  • Bibit cocok ditanam dalam pot atau tambulapot. Penanaman di pot dapat mempercepat masa produktif dengan mengatur kondisi tanah sebaik mungkin seperti penyiraman dan pemupukan.

Bibit Alpukat Miki

kampungbibibt.com – Menjual aneka bibit alpukat termasuk Miki, jenis yang kami jual bibit pohon dan juga biji apabila kami lagi beruntung mendapatkannya, namun Anda tidak usah kuwatir silahkan konsultasi terlebih dahulu dan kami akan siap membantu kebutuhan Anda.

Pohon Alpukat Miki

Alpukat Miki memiliki keunggulan Pohon pohon alpukat miki tidak akan ada hama ulat. Hal ini karena, tanaman alpukat miki ini mampu menghasilkan enzim antiprotease. Enzim antiprotease ini dapat menimbulkan masalah pada pencernaan hama ulat bahkan dapat mematikan hama ulat. Begitu ulat memakan daun alpukat, dia akan langsung mati. Alpukat miki dapat menjadi pilihan yang tepat bagi anda yang hobi berkebun namun takut dengan ulat.

Pohon alpukat miki tergolong jenis yang memiliki batang dengan warna hijau merata tanpa ada bintik. Sehingga bila nantinya anda menemukan bibit alpukat dengan daun melengkung seperti yang sudah kami uraikan pada ciri daun, namun setelah dilihat bagian batang ada bintik bintik hitam, maka keaslian bibit alpukat miki tersebut perlu diperhatikan.

Ciri ciri Daun Alpukat Miki

Lihat di daun Tua supaya lebih jelas dan pasti Daun alpukat miki tidak simetris, dan cenderung melengkung. Tidak simetris ini maksudnya sirip daun bagian kanan tidak sama dengan sirip daun bagian kiri. Sebagian lebih lebar dan bagian yang satunya lebih kecil. Sehingga daun akan terlihat melengkung. Ciri ini bisa anda lihat pada daun yang sudah tua, untuk daun muda biasanya belum begitu terlihat.

Buah Alpukat Miki

Alpukat miki memiliki Buah berukuran besar yang rata-rata mencapai berat 400-600 gram perbuah.

Alpukat Mentega Miki.

Alpukat Miki termasuk jenis alpukat mentega karena memiliki tekstur buah dan rasa yang halus.

Loading…


PRODUK TERKAIT

Simple Order
Order cepat tanpa ribet langsung melalui form whatsapp.
Fast Respons
Kami siap melayani dan merespons order Anda dengan cepat.
Quality Products
Kami hanya menjual produk yang benar benar bermutu dan berkualitas.
Temukan kami di :

ALAMAT

PT. Kuhanda Semesta Group
Desa : Juwet RT.02 RW.08
Kec : Gronggot Kab. Nganjuk

Jam Operational
Senin - Sabtu ( 07.00 s/d 15.00 )

Pengiriman

PEMBAYARAN

Butuh Bantuan ?

Keranjang Belanja

×

Ups, Belum ada barang di keranjang belanja Anda.

Belanja Sekarang !

Form Bantuan Whatsapp!

×